Jadwal Harian Santri Pondok Pesantren Miftahul Khoir

Catatan: keterangan waktu bisa bergeser/disesuaikan, akan tetapi jenis kegiatan tetap sebagaimana keterangan

WaktuKeterangan Agenda
03:30 - 04.00Bangun, Mandi
04.00 - 04.30
Qiyamul lail
04.30 - 05.00
Sholat Sunnah Rowatib Subuh, Shubuh berjamaah, Dzikir (wirid)
05.00 - 06.00
Materi Kelas (setoran hafalan Al-Qur'an)
06.00 - 06.30
Operasih bersih (OPSIH), perapihan kamar, pelaksanaan piket kebersihan dan kerapihan asrama
06.30 - 17.00
Kegiatan masing-masing ( kuliah, kerja dan lainya)
17.00 - 17.30
Persiapan sholat Magrib (diusahakan sudah makan sore atau mempersiapkan makan malam)
17.30 - 18.00
melaksanakan tugas murottal/sholawat sesuai jadwal
18.00 - 18.30
Sholat Sunnah Rawatib Maghrib, Maghrib berjamaah, Dzikir (wirid)
18.30 - 19.15
Materi menghafal Al-Qur'an
19.15 - 20.00
Sholat Sunnah Rawatib Isya, Isya berjamaah, Dzikir (wirid)
20.00 - 21.00
Materi Kelas (Kajian Kitab sesuai jadwal)
21.00 - 22.00
Me Time (belajar mandiri, dll)
22.00 - 03.30
Istirahat (pemberlakuan jam malam)
× Ada yang bisa kami bantu?